CentOS 5 and PHP5 Upgrade RPMS

Disini akan dibahas cara upgrade packet php dari versi lama ke versi yang terbaru.

Untuk melakukan upgrade php ada 3 hal perlu dlakukan:

1. Install repository dari php versi terbaru.

Instalasi/ Konfigurasi ini dapat dilakukan secara otomatis dengan cara menginstall ius-release dan  epel-release, kedua packet ini bisa didownload pada link dibawah ini.

http://dl.iuscommunity.org/pub/ius/stable

[root@upgrade ruslan]# wget http://dl.iuscommunity.org/pub/ius/stable/Redhat/5/x86_64/ius-release-1-2.ius.el5.noarch.rpm

[root@upgrade ruslan]# wget http://dl.iuscommunity.org/pub/ius/stable/Redhat/5/x86_64/epel-release-1-1.ius.el5.noarch.rpm

Kedua Packet tesebut harus sesuai dengan versi CentOS yang ada install, dan lakukan instalasi seperti berikut:

[root@upgrade ruslan]#yum install rpm -Uvh ius-release*.rpm epel-release*.rpm

2. Uninstall Semua packet PHP versi lama yang terinstall.

[root@upgrade ruslan]#rpm -e php php-mysql

Note: semua versi php lama yang terinstall harus di uninstall tak terkecuali.

3. Lakukan Instalasi PHP versi terbaru.

[root@upgrade ruslan]# yum install php52 php52-cli php52-mysql

Note: Lakukan instalasi PHP versi terbaru sesuai kebutuhan sistem anda.

SEMOGA SUKSES..

About Sharing Data
Kami hanya ingin berbagi ilmu dan informasi

Leave a comment